Moto GP, German, Sirkuit: Sachsenring, 2021, Kembalinya Sang King of Sachsenring
Seri Sport
MOTO GP, Germany
Comebacknya Sang Raja Sachsenring
11 Kali Kemenangan Beruntun
Minggu 20 Juni 2021
Sirkuit: Sachsenring
Sirkuit Sachsenring adalah sirkuit balap yang terletak di Hohenstein-Ernstthal, dekat Chemnitz di Saxony, Jerman. Sirkuit ini diguakan untuk kejuaraan MotoGP seri Jerman.
- Lokasi Saxony, Germany
- Koordinat 50°47′30″N 12°41′20″EKoordinat: 50°47′30″N 12°41′20″E
- Acara besar FIM MotoGP
- Circuit A Grand Prix Circuit
- Panjang 3,700 km (2,299 mi)
- Circuit B OMEGA-circuit
- Panjang 2,100 km (1,304 mi)
- Circuit C
- Panjang 1,700 km (1,056 mi)
Jumlah lap di Sirkuit Moto GP, Sirkuit Sachsenring 30 lap
Sirkuit Winner dan pemegang juara alias King of Sachsenring adalah Marc Marquez.
Hasil Qualifikasi, Starting grid
Qualified Time Grid Racer
J. Zarco Ducati·#5 1 1:20,236
F. Quartararo Yamaha·#20 2 1:20,247
A. Espargaro Aprilia·#41 3 1:20.447
J. Miller Ducati·#43 4 1:20.508
M. Marquez Honda·#93 5 1:20.567
J. Zarco Ducati·#5 1 1:20,236
F. Quartararo Yamaha·#20 2 1:20,247
A. Espargaro Aprilia·#41 3 1:20.447
J. Miller Ducati·#43 4 1:20.508
M. Marquez Honda·#93 5 1:20.567
Kelompok 1 Start
Raja Sachsenring, Marc Marquez, sempat 1 menit berada di posisi yang akan mendapatkan pole position dalam sesi kualifikasi MotoGP Jerman 2021, tetapi akhirnya start posisi pertama diambil oleh Johann Zarco.
Kelompok 2 Start
Secara lebih detail
German MotoGP Qualification Results 2021:
- Johann Zarco (Pramac)
- Fabio Quartararo (Yamaha)
- Aleix Espargaro (Aprilia Gresini)
- Jack Miller (Ducati)
- Marc Marquez (Honda)
- Miguel Oliveira (KTM)
- Jorge Martin (Pramac)
- Pol Espargaro (Honda)
- Takaaki Nakagami (LCR Honda)
- Francesco Bagnaia (Ducati)
- Alex Rins (Suzuki)
- Alex Marquez (LCR Honda)
- Brad Binder (KTM)
- Luca Marini (Esponsorama)
- Enea Bastianini (Esponsorama)
- Valentino Rossi (Petronas Yamaha)
- Joan Mir (Suzuki)
- Franco Morbidelli (Petronas Yamaha)
- Danilo Petrucci (Tech3 KTM)
- Iker Lecuona (Tech3 KTM)
- Maverick Vinales (Yamaha)
- Lorenzo Savadori (Aprilia Gresini)
Obrolan MOTO GP
Tema Obrolan penting menjelang Moto GP, Tecnic corner by Joni lelonoMulia
Wartawan Moto plus
- Helmets must have 105 degree, peripheral vision from centre line
- Dashboard messages warning and electronic settings
- Flags
Over taking
Over taking, Vision Blocked,
....by front wheel and firing
Over taking, Rider loses sight
.... before fully passing
until he appears in peripheral vision
Being overtaken, will not see rival
...Until he appears in peripheral vision
Rival X
Must overtake to win the Cahmpionship
Menjadi Perhatian saat Over taking
Keterbatasan visibilitas saat over taking
- Pembalap meihat jarak yang efektif, khususnya di trek lurus
- Pembalap melakukan setingan terutama pada kecepatan dan melihat pada pitch board
- Pembalap harus menjaga visibilitas saat menyalip
- Pembalap harus menjaga keseimbangan pada saat shoulder down saat rata dengan tangki bensin
- Pembalap harus konsentrasi pada saat hendak disalip pembalap maupun menyalip karena motor di Moto GP tanpa spion
- Pembalap dalam peraturan tidak boleh menghalangi pembalap yang aka
- n menyalip dan tetap waspada
Prediksi Moto GP, Sirkuit Sachsenring
- Zarco
- F Quartararo
- Marquez sebagai The King of Sachsenring
- Miguel Olievera
- Aleix Espargaro memiliki potensi juara
- Jack Miller
Menjadi tantangan bagi para pembalap di Sirkuit Sachsenring, Start akan sangat menentukan, karena jalur Sirkuit yang sempit dan Pendek. Pembalap akan sulit untuk menyalip atau over taking, khususnya di titik tikungan 12 - 13 dan di dekat titik start, di titik start 1 dan 3
Pemilihan Ban, akan sangat menentukan dengan cuaca yang cerah, sulit menyalip Aleix Espargaro, sehingga start menentukan dan posisi terdepan akan sangat sulit di over taking kecuali motor dan skill mendukung
Marc Marquez sudah terlihat lebih sehat dan motornya mulai disetting semakin bagus dengan performa yang handal untuk melibas Sirkuit dengan trek tikungan dan lurus
Miguel Olievera KTM juga berpeluang, karena Sighting Lap Miguel Olievera
memiliki performa bagus dan info dari Pedrosa, Motor KTM dalam kondisi sangat perform, team KTM Focus pemilihan Ban Hard - Medium
Pemilihan Ban sangat penting pada kondisi Suhu 39 derajat, kemarin 50 derajat celcius dan pemilhan ban sangat penting. Pilihan ban Hard - Medium cukup dominan. Pembalap yang start posisi 1 - 6 pilihan Bannya Hard Medium
Start.
Star Moto GP dikuasai oleh Aleix dan Marc Marques
Proses Balapan - race
Sesuai prediksi, pembalap pembalap terdepan dan yang digadang gadang akan menjadi juara langsung melesat begitu lampu Start berwarna hijau.
Pembalap Aprilia yakni Aleix Espargaro langsung mengambil alih posisi terdepan saat bendera start dikibarkan.
Aleix Espargaro, langsung tancap gas saat balapan dimulai. Memulai balapan dari urutan ketiga, dia bisa langsung memimpin balapan. Tepat di belakangnya, ada Marc Marquez dan menyusul Johann Zarco.
Lap 1
Marc Marquez yang start dari posisi kelima langsung melesat hingga urutan kedua pada awal balapan.
Memasuki lap kedua, Marquez yang merupakan penguasa Sachsenring selama 10 tahun terakhir berhasil membalap Aleix Espargaro. Pebalap andalan Repsol Honda itu untuk sementara memimpin balapan MotoGP Jerman 2021.
Memasuki lap ketiga, Marquez berhasil melihat celah untuk menyalip Aleix yang agak melebar. Usaha The Baby Alien julukan Marc Marquez berbuah manis hingga membawanya memimpin balapan. Sementara Zarco yang menyegel pole position, dia terus mengekor di tempat ketiga.
Terjadi crash di lapke 4 atau masih 26 putaran lagi.
Sementara itu, Johann Zarco dan Fabio Quartararo yang semula berada di front row merosot dan berurutan menempati posisi ketiga dan keempat.
Lap 5, Fabio Quartararo keluar dari lima besar dan menempati posisi keenam usai dibalap Jack Miller dan Miguel Oliveira. Di sisi lain, ikon MotoGP sekaligus pebalap Petronas Yamaha SRT Valentino Rossi berada di urutan ke-14.
Crash di lap 5. Lorenzo Savadori, mengalami kecelakaan di putaran 10 yang memang putaran yang berbahaya dan sering terjadi kecelakaan.
Lap 7 atau 23 putaran lagi, posisi bersaing antara jack miller dan J Zarco.
Pada Lap 9 atau 21 puataran lagi, Marc Maquez mulai meninggalkan rombongan.
Memasuki lap 10, Aleix Espargaro kehilangan posisi kedua setelah disalip Jack Miller dan Miguel Oliveira secara bersamaan. Marquez pun semakin memperlebar jarak dengan rival-rivalnya.
Mulai dari lap ke-10, Marc Marquez masih belum tersentuh. Dia bahkan berhasil terus menjauh dari para rivalnya di belakang. Tetapi, sejumlah beberapa pergantian terjadi di posisi belakang. Salah satunya terlihat dari melesatnya Miguel Oliveira ke posisi depan hingga menyegel tempat kedua.
Dia unggul 1,743 detik atas Jack Miller yang berada di urutan kedua. Adapun tiga terdepan untuk sementara diisi oleh Marc Marquez, Jack Miller, dan Miguel Oliveira.
Lap 11.
Bersaing ketat antara Quartararo dan Johan Zarco.
Komunikasi antara Aleix Espargaro dengan team Aprilia di Lap 11 |
Lap 12 atau 18 putaran lagi, ada komunikasi antara Aleix Espargaro dengan teamnya. Sepertinya ada masalah di Motornya.
Fabio Quartararo berhasil mendahului Jack Miller di Lap 18 |
Lap 14 atau 16 putaran lagi, posisi Marc Marquez semakin jauh meninggalkan Miiguel Oliviera dan rombongan di belakangnya.
Posisi Quartararo mendahului Jack Miller |
Lap 17 atau 13 putaran lagi, Pertarungan memperebutkan posisi ke 3, antara Jack miller dan Quartararo.
Fabio Quartararo berhasil mendahului Jack Miller di Lap 18 |
Lap 18, atau 12 putaran lagi, Quartararo berhasil menyalip Jack Miller dan mulai mengejar barisan depan. Tetapi tidak mudah juga, karena jack Miller beberapa kali juga berusaha mengambil kembali posisi ke 3.
Lap 19 atau 11 putaran lagi, prediksi point akumulasi jika posisi tidak berubah.
Posisi Marc Marquez semakin jauh meninggalkan pesaingnya, diikuto Miguel Oliveira dan disusul di posisi 3, Fabio Quartarato.
Hingga Lap ke-20, posisi ini bertahan dan semakin membuat gap diantara mereka bertiga dan rombongan di belakangnya.
di Lap ke 20, Gap antara Marc Marquez dan Miguel Oliveira 1.497 detik, Miguel dan Quartararo 3.655 detik dan dengan Jack Miller masih saling berebut posisi.
Lap ke 21, race pace Marc Marquez sedikit melambat dan Miguel Oliveira sempat memangkas waktu hingga 1.358.
Pembalap Monster Energy Yamaha itu kini menempati urutan ketiga di belakang Marc Marquez dan Miguel Oliveira. Persaingan antara Marc Marquez dan Miguel Oliveira pun semakin sengit saat balapan menyisakan 9 lap lagi.
Di lap ke 22, Perebutan di posisi 5 antara Aleix Espargaro dan
Miguel Oliveira berhasil memangkas jarak dengan Marc Marquez menjadi 1,191 detik. Sementara itu, Miguel Oliveira juga semakin menjauh dari kejaran Fabio Quartararo dengan keunggulan hampir mencapai lima detik.
Memasuki akhir lap 23, atau 7 putaran lap lagi, Miguel Oliveira semakin mendekati marc Marquez dan semakin mengasapi Fabio Quartararo.
Memasuki lap ke 28, atau 2 lap terakhir, No. 88, Aleix Espargaro berhasil mendahului dan mengasapi jack Miller. Performa motor Ducati agak menurun, demikian juga dengan Zarco yang juga semakin tertinggal dan berada di posisi 8.
Di lap terakhir alias last lap, tampak di bangku crew, Santi Hernandez, Kepala mechanical team Honda the Baby Aliens tampak harap harap cemas menyaksikan Marc Marquez melintas garis finish yang tinggal sedikit putaran lagi.
Wajah Cemas Santi Hernandez, Kepala Kru The baby Alien |
Diambang juara Marc marquez di 2 tikungan terakhir yang akan membuat penantian 581 hari untuk menang dan comeback to be King of Sachsenring.
The baby Alien, marc marquez menyentuh garis finish dengan bangga dan berkembang rumor membalap hanta dengan 1 tangan karena tangan satunya masih cedera karena kecelakaan.
Selamat Marc Marquez, Welcome Back!!!!
Pembalap kesayangan saya, no 46, Valentino Rossi lagi-lagi gagal bekerja impresif. Dia terus tercecer di posisi bawah. Saat balapan memasuki lap ke-20, Rossi masih saja tercecer di urutan ke-14.
Pemenang Balapan
Pemenang Moto GP seri di Sirkuit Sachsenring
- Marc Marquez (Honda)
- Miguel Oliveira (KTM)
- Fabio Quartararo (Yamaha)
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, berhasil tampil solid pada seri MotoGP Jerman 2021.
Marc Marquez menunjukkan performa menawan saat balapan MotoGP Jerman 2021, Minggu 20 Juni 2021.
Mengawali balapan selama 30 lap di Sachsenring dari urutan kelima, Marc Marquez sukses meraih kemenangan.
Pembalap berjuluk Baby Alien itu menyelesaikan seri MotoGP Jerman 2021 dalam tempo 41 menit 7,243 detik.
Adapun podium kedua dan ketiga ditempati oleh Miguel Oliveira dari Red Bull KTM dan Fabio Quartararo dari Monster Energy Yamaha.
Bagi Marquez, itu adalah podium juara perdana pada musim ini sekaligus kemenangan kedelapan di MotoGP Jerman.
Ini adalah kemenangan MARC Marquez yang ke 11 di Sirkuit Sachsenring . Sebanyak 11 Kemenangan beruntun di Sirkuit Sachsenring. Luar Biasa,.
Status itu didapat setelah Marc Marquez menjadi yang terbaik dalam race MotoGP Jerman 2021 yang digelar di Sirkuit Sachsenring
Welcome Back, Marc Marquez is Back! Akhirnya Kembali Kuasai Podium Juara
Hasil Moto GP Seri ke 8, Sachsenring Jerman
1. Marc Marquez (Repsol Honda) 41 menit 7,243 detik
2. Miguel Oliveira (Red Bull KTM) +1,610 detik
3. Fabio Quartararo (Monster Energy Yamaha) +6,772 detik
4. Brad Binder (KTM) +7,922 detik
5. Francesco Bagnaia (Ducati Team) +8,591 detik
6.Jack Miller (Ducati Team) +9,086 detik
7. Aleix Espargaro (Aprilia Gresini) +9,371 detik
8. Johann Zarco (Pramac Ducati) +11,439 detik
9. Joan Mir (Suzuki Ecstar) +11,625 detik
10. Pol Espargaro (Repsol Honda) +14,769 detik
11. Alex Rins (Suzuki Ecstar) +16,803 detik
12. Jorge Martin (Pramac Racing) +16,915 detik
13. Takaaki Nakagami (LCR Honda) +19,217 detik
14. Valentino Rossi (Petronas Yamaha) +22,300 detik
15. Luca Marini (Sky VR46 Avintia Ducati) +23,615 detik
16. Enea Bastianini (Avintia Ducati) +23,738 detik
17. Iker Lecuona (KTM Tech3) +23,946 detik
18. Franco Morbidelli (Petronas Yamaha) +24,414 detik
19. Maverick Vinales (Monster Yamaha) +24,715 detik
Jadwal Moto GP 2021 Lengkap
- 28 MAR 2021 - 1 - Barwa Grand Prix of Qatar, Losail International Circuit - QATAR
- 04 APR 2021 - 2 - TISSOT Grand Prix of Doha, Losail International Circuit - QATAR
- 18 APR 2021 - 3 - Grande Prémio 888 de Portugal, Algarve International Circuit PORTUGAL
- 02 MAY 2021 - 4 - Gran Premio Red Bull de España Circuito de Jerez - Angel Nieto SPAIN
- 16 MAY 2021 - 5 - SHARK Grand Prix de France Le Mans FRANCE
- 30 MAY 2021 - 6 - Gran Premio d'Italia Oakley Autodromo Internazionale del Mugello ITALY
- 06 JUN 2021 - 7 - Gran Premi Monster Energy de Catalunya Circuit de Barcelona-Catalunya SPAIN
- 20 JUN 2021 - 8 - Liqui Moly Motorrad Grand Prix Deutschland Sachsenring GERMANY
- 27 JUN 2021 - 9 - Motul TT Assen TT Circuit Assen NETHERLANDS
- 08 AUG 10 - Michelin® Grand Prix of Styria Red Bull Ring - Spielberg AUSTRIA
- 15 AUG 2021 - 11 - Motorrad Grand Prix von Österreich Red Bull Ring - Spielberg AUSTRIA
- 29 AUG 2021 - 12 - Monster Energy British Grand Prix Silverstone Circuit GREAT BRITAIN
- 12 SEP 2021 - 13 - Gran Premio de Aragón MotorLand Aragón SPAIN
- 19 SEP 2021 - 14 - Gran Premio Octo di San Marino e della Riviera di Rimini Misano World Circuit Marco Simoncelli ITALY
- 03 OCT 2021 - 15 - Motul Grand Prix of Japan Twin Ring Motegi JAPAN
- 10 OCT 2021 - 16 - OR Thailand Grand Prix Chang International Circuit THAILAND
- 31 OCT 2021 - 18 - Malaysia Motorcycle Grand Prix Sepang International Circuit MALAYSIA
- 14 NOV 2021 - 19 - Gran Premio Motul de la Comunitat Valenciana Circuit Ricardo Tormo SPAIN
- PPD - 20 - Gran Premio de la República Argentina Termas de Río Hondo ARGENTINA
- PPD - 21 - Grand Prix of the Americas Circuit Of The Americas UNITED STATES
Profil pembalap
Johann Zarco (Pramac)
Jack Miller (Ducati)
Menarik juga ulasan moto GPnya. ditunggu di putaran 9 Motul TT Assen TT Circuit Assen NETHERLANDS, belanda. Jangan sampai nggak nulis ya
ReplyDelete